Muriamu.id, Jepara – Pimpinan Ranting Muhammadiyah (PRM) Blimbingrejo, Nalumsari, Jepara menghadirkan Prof. Dr. Abdul Mu’ti, M.Ed, Sekretaris Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah dalam acara Tabligh Akbar dan Peresmian Gedung Dakwah Muhammadiyah Umar Hasyim Blimbingrejo pada, Kamis (27/4).
Dalam sambutannya, Ayahanda Nor Wachid selaku perwakilan dari Pimpinan Ranting Muhammadiyah…