Muriamu.id, Kudus — Penyerahan Donasi Minyak Jelantah SD Muhammadiyah Birrul Walidain Kudus dalam rangka World Cleanup Day 2023 kepada Majelis Lingkungan Hidup Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kudus, (Sabtu, 30 September 2023) Berjalan Lancar. Majelis Lingkungan Hidup Pimpinan Daerah Kudus mengajak kepada seluruh lembaga pendidikan di Kabupaten Kudus untuk melaksanakan sedekah minyak jelantah…
Muriamu.id, Kudus — Kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) selalu dilaksanakan setiap masuk tahun pelajaran baru. Di SD Muhammadiyah Birrul Walidain juga mengadakan dengan nama MASA BARUKU (Masa Orientasi Siswa Birrul Walidain). Kegiatan terlaksana dengan seru dan menyenangkan terkhusus semua mengikuti dengan senang dan bahagia, apalagi Siswa Kelas 1 asyik dan menggembirakan.